Senin, 25 April 2016

PERFORMANCE MANAGEMENT AND APPRAISAL

Performance appraisal : membicarakan individual dalam organisasi.
Performance management: dilihat dari keseluruhan organisasi.

Dalam kinerja harus terdapat 3 variabel yang penting yakni:
1.       Pemahaman materi/ knowledge
2.       Attitude
3.       Skill
Jika ketiga variable itu disatukan maka akan terbentuknya tingkah laku individu atau behavior.

Dalam proses berorganisasi pasti ada evaluasi. Apakah fungsi evaluasi itu? Fungsi evaluasi itu adalah memberikan reward seperti reward untuk individu yang berkelakuan baik, individu yang berkelakuan buruk. Selanjutnya fungsi evaluasi adalah memberikan umpan balik/feedback dan terakhir memberikan nilai. Nilai tersebut digunakan untuk mengetahui posisi individu dalam kelompoknya dan pengertian nilai adalah implikasi dari sebuah proses untuk mencapai sebuah tujuan.

Pengertian dari Performance management system adalah proses yang digunakan untuk identify, encourage, measure, evaluate, improve dan reward kinerja karyawan. Sedangkan pengertian dari performance adalah apa yang dilakukan dan tidak dilakukan oleh karyawan. Sedangkan job criteria adalah elemen penting yang diberikan dalam pekerjaan.

Job performance
1.       Trast-based  information
2.       Behavior-based information
3.       Result-based information
Permasalahan kriteria kinerja
Deficiency and contramination dimana itu adalah performance criteria yang dimiliki oleh masing-masing individu.

Term defining standard performance
1.  Unsatisfactory
2. Marginal
3. Satisfactory
4. Very good
5. Outstanding

Performance appraisal adalah proses mengevaluasi bagaimana karyawan dengan baik melakukan pekerjaan mereka ketika dibandingkan dengan standar yang ada dan kemudian menginformasikan informasi tersebut kepada karyawan. Appraisal dibagi menjadi dua yakni informal appraisal dan systematic appraisal.  Informal appraisal adalah day to day contacts biasanya tidak di dokumentasikan sedangkan systematic appraisal adalah melibatkan adanya kontak formal pada interval waktu yang sudah ditentukan dan biasanya didokumentasikan.
  

Tidak ada komentar:

Posting Komentar